Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Penyebab Mulut Tidak Bisa Merasakan Rasa Makanan

Kompas.com - 06/03/2021, 12:02 WIB
Mahardini Nur Afifah

Penulis

4. Merokok

Alasan kenapa mulut tidak bisa merasakan rasa makanan salah satunya juga bisa berasal dari kebiasaan merokok.

Tembakau dalam rokok dapat menciptakan polusi. Hal itu bisa menghambat kepekaan indra perasa dalam mengidentifikasi bau dan rasa.

Cobalah berhenti merokok untuk mengembalikan kepekaan indra perasa seperti sedia kala.

Selain itu, cara mengembalikan rasa pada lidah yang tidak lagi peka perlu disesuaikan penyebab atau kondisi mendasar kesehatan.

Anda juga bisa mengatasi masalah kesehatan ini dengan mengunyah permen karet bebas gula dan minum banyak air putih.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com