Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 07/05/2021, 18:00 WIB
Ariska Puspita Anggraini

Penulis

KOMPAS.com - Selama ini, konsumsi kopi dikenal dapat membantu meningkatkan energi dan fokus pikiran.

Namun, tahukah Anda bahwa kopi ternyata juga bagus untuk kesehatan organ hati atau liver kita?

Laporan spesialis liver Jamile Wakim-Fleming yang diterbitkan Cleveland Clinic mengatakan ada banyak bukti bahwa kopi memiliki manfaat positif untuk kesehatan hati.

Baca juga: Mengenal B.1.617, Varian Baru Virus Corona yang Sudah Masuk Indonesia

“Kopi sangat membantu penyembuhan penyakit hati berlemak non-alkohol,” kata Wakim-Fleming.

Penyakit hati berlemak nonalkohol terjadi ketika lemak berlebih menumpuk di sel hati.

Penyakit ini kebanyakan dialami oleh mereka yang memiliki berat badan berlebih, menderita diabetes atau kolesterol tinggi.

Seiring waktu, penyaki ini dapat menyebabkan sirosis atau jaringan parut pada hati.

Jaringan parut tersebut dapat menyebabkan kanker hati atau gagal hati.

Laporan dalam Cleveland Clini tersebut juga menyebutkan bahwa orang yang banyak minum kopi memiliki risiko lebih rendah terkena penyakit hati berlemak non-alkohol.

Kopi tampaknya melindungi orang yang sudah memiliki masalah pada organ hati.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com