Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 13/09/2021, 07:00 WIB

KOMPAS.com - Wanita di Tiongkok, Jepang, dan Asia Tenggara telah menggunakan air beras sebagai perawatan rambut selama berabad-abad.

Namun, apakah air beras benar-benar memiliki manfaat kecantikan yang terbukti secara ilmiah?

Melansir dari Medical News Today, air beras adalah air berpati yang tersisa setelah beras dimasak atau dibiarkan terendam.

Air beras dipercaya dapat membuat rambut halus dan berkilau, serta membantunya tumbuh lebih cepat.

Baca juga: Rambut Bercabang

Pada dasarnya, butir beras mengandung 75-80 persen pati.

Air beras adalah air bertepung yang tersisa setelah merendam atau memasak beras.

Air beras diduga mengandung banyak vitamin dan mineral yang terkandung dalam beras, termasuk:

  • asam amino
  • vitamin B
  • vitamin E
  • mineral
  • antioksidan

Awal mula air beras digunakan untuk rambut

Berdasarkan penelitian berjudul "Abstracts: The effect of rinse water obtained from the washing of rice (YU-SU-RU) as a hair treatment", wanita pada periode Heian (794 hingga 1185 M) di Jepang memiliki rambut sepanjang lantai.

Mereka menjaga rambut tersebut agar tetap sehat dengan mencucinya di air beras.

Padanan zaman modern dari cerita ini dapat ditemukan di Cina.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+