Namun, tidak semua kolesterol sama. Di dalam tubuh kita juga terdapat kolesterol baik atay HDL yang bertugas membawa sebagian besar kolesterol jahat ke hati untuk dibuang.
Kolesterol HDL sangat padat dan mengandung lebih sedikit lemak dan lebih banyak protein daripada jenis kolesterol lainnya.
Normalnya, kadar HLD dalam tubuh manusia harus berada di kisaran 40 hingga 5mg/dL.
Namun, dokter seringkali merekomendasikan kadar HDL 60 mg/dL atau lebih tinggi untuk manfaat optimal.
Ada beberapa jenis makanan yang bisa membantu Anda untuk meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL) dalam tubuh. Berikut jenis makanan tersebut:
Meski mengandung lemak, lemak yang ada pada kacang termasuk lemak baik dan berguna untuk kesehatan jantung.
Kacang-kacangan, seperti kenari, kacang macadamia, almond, dan hazelnut merupakan sumber protein, serat, dan lemak sehat yang baik.
Jenis makanan tersebut mengandung sam lemak omega-3 dan asam alfa-linolenat, yang berperan penting dalam meningkatkan kolesterol HDL.
Biji chia, biji rami, labu, atau bunga matahari mengandung banyak protein, omega-3, serat dan mineral, yang baik untuk jantung.
Anda bisa makan biji rami bubuk untuk menurunkan kadar kolesterol total dan kolesterol LDL.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.