Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tak Sekadar Bumbu Masak, Biji Pala Punya Sejumlah Manfaat Kesehatan

Kompas.com - 15/02/2025, 20:10 WIB
Khairina

Penulis

-Meningkatkan mood dan kualitas tidur

Studi menunjukkan bahwa ekstrak biji pala dapat memiliki efek antidepresan dan membantu meningkatkan kualitas tidur. Namun, penelitian lebih lanjut masih diperlukan pada manusia.

-Meningkatkan libido

Beberapa penelitian pada hewan menunjukkan bahwa biji pala dapat meningkatkan gairah dan kinerja seksual, meskipun bukti pada manusia masih terbatas.

-Menjaga kesehatan jantung dan gula darah

Studi pada hewan menunjukkan bahwa biji pala dapat membantu menurunkan kadar kolesterol dan gula darah. Namun, penelitian lebih lanjut diperlukan untuk memastikan manfaat ini pada manusia.

-Sifat antibakteri

Ekstrak biji pala dapat menghambat pertumbuhan bakteri berbahaya seperti E. coli dan Streptococcus mutans, yang dapat menyebabkan infeksi dan masalah pencernaan.

Efek samping dan batas konsumsi biji pala

Meskipun biji pala aman dikonsumsi dalam jumlah kecil yang biasa digunakan dalam makanan, dalam dosis tinggi (lebih dari 5 gram), pala dapat menyebabkan efek samping serius seperti halusinasi, detak jantung cepat, mual, muntah, dan keracunan.

Oleh karena itu, konsumsi biji pala sebaiknya dalam jumlah moderat untuk menghindari risiko efek samping.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
China Minta AS Cabut Perintah Terkait Minyak Asal Venezuela
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau