Jika sudah merata, ganti sisi sebelahnya. Dan ulangi gerakan pijatan dengan alat bantu bola tersebut dengan gerakan sama.
Baca juga: Punya Gejala Mirip, Ini Beda Sakit Kepala Akibat Migrain dan Sinusitis
Berdiri dan letakkan tangan di pinggang, dengan posisi ibu jari di belakang dan jari-jari menghadap ke depan.
Gunakan ibu jari untuk memijat lembut otot-otot di kanan dan kiri tulang belakang. Hati-hati, jangan sampai menekan tulang belakang.
Pijat dengan variasi memberikan tekanan, gerakan memutar, dan naik turun. Beri pijatan ekstra di sekitar bagian tubuh yang lembut.
Mulai pijatan dari area terjauh yang bisa dijangkau tangan, lalu secara bertahan turun ke punggung bawah, dan berakhir di dekat tulang ekor.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.