Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 31/05/2020, 08:08 WIB
Mahardini Nur Afifah

Penulis

KOMPAS.com - Mengenakan masker saat beraktivitas di luar rumah adalah new normal di tengah pandemi corona.

Terlebih, berbagai otoritas kesehatan resmi telah menyarankan penggunaan masker untuk melindungi diri dari penyakit, sekaligus mencegah penularan penyakit.

Belakangan, beberapa orang juga mengenakan face shield atau perisai wajah sebagai pelindung saat beraktivitas di luar rumah.

Baca juga: Gejala Infeksi Virus Corona Bisa Berbeda, Tergantung Daya Tahan Tubuh

Face shield adalah alat pelindung wajah mirip perisai yang dibuat dari plastik.

Berikut kelebihan dan kekuarangan masker serta face shield:

Kelebihan dan kekurangan masker untuk cegah corona

Melansir Health (28/5/2020), masker sudah tepat dijadikan alat pelindung diri (APD) saat kita harus beraktivitas di luar rumah.

Masker dapat memblokir partikel droplet (cipratan cairan dari saluran pernapasan), yang mengandung kuman termasuk virus corona, saat seseorang bicara, bernapas, batuk, dan pilek.

Masker juga bisa menutup rapat semua bagian samping dan bawah area wajah untuk memberikan perlindungan mulut serta hidung dari kuman.

Beragam manfaat tersebut bisa didapat dengan catatan, masker digunakan dengan cara yang benar.

Baca juga: Bisakah AC Jadi Sarana Penularan Virus Corona?

Selama ini beberapa orang menggunakan masker secara asal-asalan. Misalkan masih sering memegang wajah, masker tidak menutup rapat hidung, sampai masker cuma dipakai di dagu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com