Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Olahraga Terbukti Pengaruhi Kualitas Tidur, Kok Bisa?

Kompas.com - 12/11/2020, 16:00 WIB
Ariska Puspita Anggraini

Penulis

Asalkan, olahraga yang dilakukan berada di intensitas ringan hingga sedang, seperti jalan kaki, bersepeda, atau yoga.

Jika ingin melakukan olahraga intensitas tinggi, sebaiknya kita melakukannya di pagi hari.

Baca juga: Mitos atau Fakta, Makanan Gosong Bisa Memicu Kanker?

Selain itu, pastikan olahraga malam yang kita lakukan sudah selesai minimal satu jam sebelum mendekati waktu tidur.

Drerup juga mengatakan, beberapa orang bisa mentolerir olahraga keras di malam hari dan tetap bisa tidur nyenyak.

“Namun, adapula yang tidak bisa tidur karena olahraga di malam hari. Kitatidak tahu pasti sampai mencobanya," ucap dia.

Itu sebabnya, Drerup menyarankan kita untuk membuat catatan khusus mengenai olahraga dan pola tidur harian kita agar bisa melakukan pengecekan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau