Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Infeksi Saluran Kemih pada Pria: Gejala, Penyebab, dan Cara Mengatasi

Kompas.com - 18/11/2020, 18:04 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

Jadi, tetap terhidrasi dan sering buang air kecil saat Anda minum antibiotik.

 

Setelah memulai antibiotik, Anda akan merasa lebih baik dalam dua hingga tiga hari.

Jika gejala Anda tidak hilang setelah minum antibiotik, temui dokter lagi.

Penting untuk menghabiskan semua antibiotik yang diresepkan, bahkan jika Anda merasa lebih baik.

Menghentikan antibiotik sebelum waktunya dapat mendorong pertumbuhan bakteri yang resisten terhadap antibiotik umum.

Baca juga: Penis Jarang Ereksi Saat Bangun Tidur pada Pagi Hari, Normalkah?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau