Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 14/12/2020, 20:05 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

Teh chamomile populer karena khasiatnya yang menenangkan.

Ramuan chamomile sendiri adalah obat tradisional untuk insomnia.

Para peneliti berpikir bahwa senyawa flavonoid yang disebut apigenin bertanggung jawab atas sifat pemicu tidur dari chamomile.

Baca juga: 12 Makanan yang Mengandung Antioksidan Tinggi

Apigenin tampaknya mengaktifkan reseptor GABA A, suatu proses yang membantu merangsang tidur.

Meskipun penelitian hanya menemukan bukti lemah bahwa chamomile dapat meningkatkan kualitas tidur, secangkir teh hangat dapat menjadi ritual yang menenangkan untuk membantu seseorang mempersiapkan mental untuk tidur.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau