Asupan natrium berlebihan bisa memicu batu ginjal dengan meningkatkan jumlah kalsium dalam urin Anda.
Demi kesehatan, Anda disarankan untuk membatasi asupan natrium minimal 2000 miligram setiap hari.
Karena itu, Anda harus memeriksa semua kandungan yang ada dalam makanan Anda.
Baca juga: Hipertensi dan Diabetes Penyebab Utama Gangguan Ginjal di Indonesia
Buah yang masuk dalam kelompok sitrus, seperti lemon, tomat, limau, dan jeruk sangat bagus untuk menjaga kadar sitrat Anda tetap tinggi.
"Sitrus membantu mengikat kalsium dalam urin dan melarutkan beberapa kristal sebelum sempat berubah menjadi batu," ucap Loboda.
Dengan rutin mengonsumsinya, risiko pembentukan batu ginjal bisa teratasi.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.