Zat ini memiliki peran yang sangat penting untuk melawan radikal bebas yang menjadi cikal bakal berkembangnya sel kanker di dalam tubuh.
Baca juga: Efek Samping Menopause pada Kulit dan Rambut
Kelompok buah beri, seperti strawberry dan blueberry, kaya akan pigmen anthocyanin yang memiliki sifat antioksidan. Sifat antioksidan ini bermanfaat untuk melawan radikal bebas berlebih penyebab kanker.
Hal ini terbukti dalam sebuah uji coba yang menyebutkan bahwa ekstrak buah beri dapat mengurangi perkembangan sel kanker hingga 7 persen.
Ikan berlemak, termasuk salmon, mackerel, dan teri, kaya akan nutrisi penting, seperti vitamin B, kalium, dan asam lemak omega 3.
Studi menemukan bahwa orang dengan diet tinggi ikan air tawar memiliki risiko 53 persen lebih rendah untuk kanker kolorektal daripada mereka yang rendah ikan air tawar.
Baca juga: Bisa Pertanda Kondisi Serius, Kenali Penyebab Kram setelah Menopause
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.