Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/04/2023, 21:01 WIB
Ariska Puspita Anggraini

Penulis

Beberapa kondisi yang menyebabkan kelainan hormonal ini juga bisa menyebabkan kemandulan.

"Ada banyak kelainan genetik yang menyebabkan mikropenis sehingga jumlah testosteron berkurang pada trimester pertama," kata Reitano.

"Namun, kebanyakan pria dengan mikropenis masih dapat menghasilkan sperma normal dan tidak mengalami masalah kesuburan," tambahnya.

Bagi pria dengan mikropenis, peluang kehamilan bisa ditingkatkan dengan menerapkan posisi seks tertentu saat bercinta dengan sang istri.

Reitano mengatakan bahwa posisi terbaik untuk meningkatkan peluang pembuahan agar terjadi kehamilan bisa dilakukan dengan gaya doggie atau women on top.

"Posisi seks tersebut akan membuat pria dengan mikropenis bisa mengenalikan posisi penis mereka.

Baca juga: Adakah Posisi Seks untuk Meningkatkan Peluang Hamil?

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com