Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berapa Lama Masa Inkubasi Sifilis? Simak Penjelasan Berikut

Kompas.com - 24/12/2023, 20:01 WIB
Agustin Tri Wardani,
Mahardini Nur Afifah

Tim Redaksi

Bahkan, seseorang bisa berisiko menjadi lumpuh, buta, tuli, demensia, impotensi, hingga berujung kematian.

Baca juga: Apakah Sifilis Bisa Disembuhkan? Simak Penjelasan Ahli Berikut

Cara mengobati sifilis

Menurut Organisasi Kesehatan Dunia atau WHO, penyakit sifilis bisa sembuh asalkan penderita menjalani pengobatan sesuai anjuran dokter.

Umumnya, pasien dengan tahap awal sifilis akan mendapatkan pengobatan berupa suntikan penisilin benzatin.

Sebagai pengobatan lini kedua, dokter akan memberikan obat antibiotik seperti doksisiklin, ceftriaxone, atau azitromisin.

Pemberian dosis antibiotik juga bisa terus ditingkatkan, sesuai dengan tahap sifilis yang berkembang.

Jika penderita hamil atau memiliki alergi penisilin, dokter akan memberikan pengobatan melalui proses yang disebut desensitisasi, sehingga penderta bisa minum obat dengan aman tanpa efek samping.

Setelah menyimak masa inkubasi sifilis lengkap dengan pengobatannya, Anda yang mendapati atau merasakan gejala sifilis baiknya berkonsultasi ke dokter. Dengan begitu, penyakit tidak berkembang ke tahap yang lebih lanjut. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com