Dalam prosedur laparotomi mini, akan dilakukan beberapa hal berikut:
Dokter dapat membantu menentukan pilihan prosedur tubektomi yang terbaik bagi Anda.
Yang jelas, tubektomi selama ini terbukti sangat andal dan dalam banyak kasus dapat mencegah kehamilan, meski tidak 100 persen efektif.
Baca juga: 6 Cara Agar Hamil Anak Perempuan
Di mana, sekitar 1 dari 200 wanita yang menjalani tubektomi dilaporkan masih bisa hamil.
Hal ini mungkin terjadi apabila:
Jika kehamilan benar-benar terjadi setelah dilakukan tubektomi, ada kemungkinan lebih besar terjadi ektopik.
Artinya, kehamilan terjadi di luar rahim, yakni biasanya di saluran tuba di mana janin tidak dapat bertahan hidup.
Melansir Healthnavigator.org, metode kontrasepsi tubektomi memiliki keuntungan dan kekurangan tersendiri yang bisa menjadi pertimbangan bagi setiap pasangan atau wanita sebelum melakukannya.
Baca juga: 6 Cara Agar Hamil Anak Perempuan
Berikut ini secara garis besar keuntungan dan kerugian kontrasepsi tubektomi yang bisa diketahui:
Keuntungan tubektomi:
Tulis komentar dengan menyertakan tagar #JernihBerkomentar dan #MelihatHarapan di kolom komentar artikel Kompas.com. Menangkan E-Voucher senilai Jutaan Rupiah dan 1 unit Smartphone.
Syarat & Ketentuan