Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Yang Harus Dilakukan Ketika Melihat Orang Lain Mengalami Serangan Jantung

Kompas.com - 15/06/2021, 15:02 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

Dorong keras dan cepat di bagian tengah dada orang tersebut dengan ritme yang cukup cepat, sekitar 100-200 kompresi per menit.

Jika Anda belum bisa memberikan bantuan RPJ, sambil menunggu bantuan medis, Anda bisa meminta instruksi dari petugas operator medis.

Jangan memaksakan diri untuk melakukan RJP jika Anda tidak yakin bisa melakukannya.

4. Manfaatkan defibrillator

Jika Anda berada di ruang publik seperti toko, sekolah, perpustakaan, atau tempat kerja, ada kemungkinan tersedia defibrillator di sana.

Defibrillator adalah jenis perangkat yang digunakan untuk memulihkan kembali orang yang mengalami serangan jantung.

Jika defibrilator eksternal otomatis (AED) segera tersedia dan pendeita tidak sadarkan diri, ikuti petunjuk perangkat untuk menggunakannya.

Kebanyakan defibrillator dilengkapi dengan instruksi yang mudah digunakan. Jadi mungkin bagi pekerja non-medis masih bisa menggunakannya.

Perlu diingat bahwa, jangan pernah meninggalkan penderita serangan jantung sendirian.

Selagi menunggu penderita mendapatkan pertolongan medis, yakinkan atau besarkan hati mereka.

Baca juga: 6 Penyebab Nyeri Dada Saat Olahraga

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com