Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 12/09/2021, 06:00 WIB
Galih Pangestu Jati

Penulis

KOMPAS.com - Buang air besar sesekali di pagi hari adalah normal.

Namun, ketika diare di pagi hari terjadi secara teratur selama beberapa minggu, inilah saatnya untuk mendiagnosis masalahnya.

Selain tinja yang encer dan buang air besar yang lebih sering, diare pagi yang serius dapat disertai dengan gejala lain, termasuk:

  • sakit perut atau kram
  • mual dan muntah
  • demam
  • kembung
  • darah dalam tinja

Jika Anda sering mengalami diare di pagi hari, penting untuk mengetahui penyebabnya.

Baca juga: Diare

 

Melansir dari Healthline, ini bisa menjadi tanda masalah kesehatan kronis, seperti sindrom iritasi usus besar (IBS), infeksi bakteri, atau pola makan yang salah.

Lebih lengkapnya, inilah enam penyebab seseorang mengalami diare di pagi hari.

Iritasi usus besar (IBS)

IBS adalah salah satu penyebab utama diare di pagi hari.

Kondisi ini biasanya berhubungan dengan masalah di usus besar Anda.

Selain diare, gejala IBS dapat meliputi:

  • kembung
  • gas
  • sembelit
  • kram perut
  • lendir di tinja

Tidak jelas apa yang menyebabkan IBS.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com