Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 15/08/2022, 13:30 WIB
Shintaloka Pradita Sicca

Penulis

Jaringan parut di saluran empedu Anda menyebabkannya menyempit, yang membatasi aliran empedu.

Ini dapat menyebabkan masalah aliran empedu jangka panjang bahkan setelah batu empedu yang menyumbat telah dihilangkan.

  • Penyakit kuning

Penyakit kuning sudah pasti juga menjadi tanda penyakit batu empedu dengan komplikasi.

Penyakit kuning terjadi karena batu empedu membuat cairan empedu yang telah diproduksi hati untuk dicadangkan bocor ke aliran darah Anda.

Di dalam cairan empedu, mengandung bilirubin yang berwarna kuning. Jadi jika bocor, akan membuat Anda mengalami penyakit kuning.

  • Malabsorbsi

Jika empedu tidak dapat berjalan ke usus kecil sesuai fungsinya karena penyakit batu empedu, Anda mungkin akan mengalami kesulitan memecah dan menyerap nutrisi dari makanan.

Empedu sangat penting untuk memecah lemak dan untuk menyerap vitamin yang larut dalam lemak di usus kecil Anda.

Baca juga: Tanda-tanda Pernapasan Normal yang Perlu Anda Ketahui

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau