Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Olahraga Kardio untuk Menurunkan Berat Badan secara Efektif

Kompas.com - 31/01/2023, 09:00 WIB
Ria Apriani Kusumastuti

Penulis

  • Bersepeda

Bersepeda akan meningkatkan aliran darah, kekuatan otot, serta menyehatkan jantung dan paru-paru, namun tetap aman untuk persendian.

Bersepeda bisa membakar lemak dengan baik jika intensitasnya ditambah secara berkala.

Bahkan, seseorang yang bersepeda dengan kecepatan 25 km/jam bisa membakar hingga 327 kalori selama 30 menit.

Melakukan beberapa jenis olahraga kardio untuk menurunkan berat badan tersebut bisa dimulai dengan intensitas yang ringan.

Jika sudah terbiasa, lakukan olahraga kardio setidaknya 30 menit setiap hari untuk menurunkan berat badan secara efektif.

Baca juga: 10 Manfaat Bersepeda bagi Kesehatan yang Sayang untuk Dilewatkan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau