Gejala penyakit Alzheimer bervariasi berdasarkan stadium kondisinya, seperti yang dikutip dari Cleveland Clinic.
Secara umum, gejala penyakit Alzheimer melibatkan penurunan bertahap pada beberapa, sebagian besar, atau semua hal berikut:
Penderita Alzheimer yang sudah kehilangan ingatan atau penurunan penalaran mungkin menjadi sulit menyadari penurunan mental mereka.
Baca juga: 2 Perbedaan Alzheimer dan Pikun yang Perlu Diketahui
Para peneliti yakin proses penyakit ini menyerang kesehatan otak manusia mungkin dimulai 10 tahun atau lebih sebelum gejala pertama muncul.
Tanda-tanda penyakit Alzheimer tahap awal, seperti:
Jika Anda atau orang dekat Anda menunjukkan tanda-tanda penyakit Alzheimer di atas, segera konsultasi ke dokter. Terutama jika Anda atau orang dekat Anda sudah berusia 40 tahun hingga 65 tahun ke atas.
Bertepatan dengan 21 September yang tengah memperingati Hari Alzheimer Sedunia, ada baiknya Anda lebih meningkatkan kewaspadaan pada penyakit yang mengganggu fungsi otak ini. Selain itu, setelah menyimak penjelasan di atas, hindari stigma pada penderita.
Baca juga: Kenali Gejala Alzheimer di Usia Muda dan Penyebabnya
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.