Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa yang Membuat Berat Badan Cepat Naik? Berikut 3 Penyebabnya...

Kompas.com - 10/01/2024, 12:00 WIB
Ariska Puspita Anggraini,
Ria Apriani Kusumastuti

Tim Redaksi

Ttidur yang tidak tercukupi dapat mengganggu keseimbangan hormon yang mengatur nafsu makan.

Ketika kurang tidur, hormon ghrelin yang merangsang rasa lapar dan hormon leptin yang menginduksi rasa kenyang.

Akibatnya, keinginan untuk mengonsumsi makanan berkalori tinggi dapat meningkat, serta kemampuan tubuh untuk mengatur asupan kalori menjadi terhambat.

Di sisi lain, stres yang berlebihan dapat memicu keinginan untuk mengonsumsi makanan yang kaya lemak dan gula sebagai bentuk koping emosional.

Hormon stres, seperti kortisol, juga dapat meningkatkan akumulasi lemak di perut.

Oleh karena itu, menjaga pola tidur yang baik dan mengelola stres dengan cara seperti meditasi atau olahraga ringan dapat berperan besar dalam menjaga keseimbangan berat badan dan mendukung kesehatan mental serta fisik secara menyeluruh.

Dengan memahami apa yang membuat berat badan cepat naik di atas, Anda dapat melakukan tindakan pencegahan yang diperlukan agar berat badan tetap ideal.

Selain itu, Anda juga diimbau untuk berolahraga secara rutin dan melakukan diet yang sehat agar terhindar dari masalah kesehatan lainnya yang serius.

Baca juga: 5 Cara Menentukan Jenis Diet yang Cocok

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com