KOMPAS.com – Pernahkah Anda mengalami heartburn atau sensasi perih dan panas seperti terbakar di dada?
Keluhan ini termasuk normal dan umum terjadi.
Heartburn sering menjadi tanda atau gejala refluks asam lambung.
Baca juga: 5 Penyebab Heartburn dan Mual Sering Terjadi yang Perlu Diwaspadai
Jika sudah muncul berulang kali setidaknya dua kali seminggu, heartburn bisa menjadi gejala gastroesophageal reflux disease (GERD) atau penyakit asam lambung.
Jawabannya adalah tidak.
Merangkum Verywell Health, pada penderita kolesterol tinggi, keluhan rasa sakit yang hebat di sekitar dada kemungkinan adalah bentuk serangan kantung empedu, bukan heartburn akibat asam lambung.
Kolesterol tinggi dan penyakit asam lambung adalah dua penyakit yang berbeda.
Keduanya memiliki mekanisme yang berbeda.
Adanya kolesterol tinggi juga tidak akan menyebabkan terjadinya penyakit asam lambung dan tidak akan meningkatkan risiko seseorang mengalami asam lambung.
Serangan kantung empedu atau kolik bilier bisa terjadi akibat batu empedu atau penyakit kantung empedu.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.