Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 19/02/2022, 10:01 WIB

KOMPAS.com - Mata lelah adalah salah satu masalah kesehatan ringan yang kerap mengganggu keseharian.

Penyebab kondisi ini bisa karena terlalu lama menatap layar gawai, kurang tidur, menyetir dalam waktu lama, terlalu lama membaca, atau terjaga di ruangan yang terlalu redup atau terang.

Kabar baiknya, beberapa cara alami yang praktis dapat membantu mengatasi mata lelah.

Sebelum mengenali beberapa di antaranya, simak dulu beberapa ciri-ciri mata lelah.

Baca juga: Mata Berkunang-kunang Bisa Jadi Pertanda Penyakit Apa?

Ciri-ciri mata lelah

Dilansir dari laman resmi Kementerian Kesehatan, ada beberapa ciri-ciri mata lelah yang biasanya muncul, antara lain:

  • Mata terasa sakit, pedih, atau gatal
  • Mata berair atau terasa sangat kering
  • Pandangan kabur atau berbayang
  • Mata jadi lebih sensitif terhadap cahaya

Selain di mata, gejala mata lelah juga kerap menjalar ke bagian tubuh lain. Misalkan bahu dan leher tegang, punggung sakit atau tidak nyaman, dan sakit kepala.

Baca juga: 6 Penyebab Mata Berair, Bisa Jadi Tanda Infeksi

Cara mengatasi mata lelah secara alami

Mata lelah biasanya bukan masalah kesehatan yang perlu dikhawatirkan. Dilansir dari WebMD, berikut beberapa cara mengatasi mata lelah secara alami yang praktis:

  • Kompres dengan handuk hangat

Saat mata lelah, coba pejamkan mata lalu kompres dengan handuk lembap yang baru dicelupkan ke air hangat.

Kompres hangat dapat melembapkan mata kering, mengurangi rasa nyeri, melancarkan peredaran darah, dan membuat mata rileks.

  • Atur pencahayaan

Sebagian orang kerap menatap gawai, menonton TV, atau membaca buku dalam kondisi ruangan yang redup. Hal ini bisa menyebabkan mata lelah.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+