Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 07/08/2022, 16:30 WIB

KOMPAS.com - Berhubungan seks dengan pasangan ternyata memiliki manfaat kesehatan yang lebih luas, selain kehamilan.

Mengutip Medical News Today, sebuah studi 2016 melihat potensi manfaat kesehatan dari hubungan seks dengan pasangan (hubungan penis-vaginal) tetap.

Artinya, manfaat hubungan seks di sini bukan untuk mereka yang suka berganti-ganti pasangan seksual. Justru, itu bisa meningkatkan risiko penyakit, seperti infeksi menular seksual.

Baca juga: 5 Tips Hubungan Seks yang Aman Setelah Operasi Caesar

Pasangan melakukan hubungan seks umumnya untuk kehamilan atau prokreasi, tetapi penelitian ilmiah telah menyoroti beberapa kemungkinan manfaat lainnya, yaitu sebagai berikut:

1. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Mengutip Medical News Today, beberapa penelitian awal menemukan bahwa manfaat hubungan seks secara teratur bisa meningkatkan efektivitas sistem imun tubuh.

Definisi sering berhubungan seks menurut para peneliti di sini adalah 1-2 kali setiap minggu.

Pasangan yang sering melakukan hubungan seks itu memiliki lebih banyak imunoglobin A (IgA) dalam sistem mereka dari pada yang lain.

IgA adalah antibodi yang hidup di jaringan mukosa, seperti kelenjar ludah, hidung, dan jaringan vagina.

2. Menghilangkan stres

Mengutip Medical News Today, manfaat hubungan seks dengan pasangan adalah bisa menjadi cara alami untuk menghilangkan stres.

Sebuah studi 2019 melihat efek keintiman dapat memengaruhi kadar kortisol.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+