Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Baru Sembuh dari Sakit Flu, Bolehkah Berolahraga?

Kompas.com - 04/09/2022, 18:00 WIB
Ariska Puspita Anggraini

Penulis

"Otot dan persendian Anda mungkin menjadi kaku dan pegal, dan kembali ke rutinitas biasa bisa membuat Anda tidak nyaman atau bahkan menyebabkan cedera," ucapnya.

Mulailah dengan beberapa peregangan panjang dan lambat untuk menghangatkan otot Anda lagi, seperti yoga," tambahnya.

Baca juga: 10 Obat Alami untuk Tekanan Darah Tinggi yang Perlu Diketahui

Pastikan Anda merasa siap untuk berolahraga, dan pantau bagaimana perasaan tubuh Anda. Jangan takut untuk istirahat jika Anda membutuhkannya.

Jika ingin kembali berolahraga pasca sakit, gunakan saja 10 persen dari energi yang biasanya Anda gunakan.

"Jika Anda mulai pusing, sesak napas atau merasa mual, pastikan untuk mengurangi intensitasnya. Minum banyak cairan sebelum, selama dan setelah olahraga," ucapnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com