KOMPAS.com - Vaginitis atau inflamasi pada vagina bisa menyebabkan keputihan, rasa gatal, serta nyeri.
Kondisi ini umumnya disebabkan oleh ketidakseimbagan bakteri pada vagina atau infeksi.
Namun, ada juga kondisi kesehatan lainnya yang bisa memicu vaginitis, termasuk herpes genital. Ketahui penyebab radang vagina dan cara mengatasinya berikut ini.
Baca juga: 8 Penyebab Vagina Terasa Gatal dan Cara Mengatasinya
Menurut Medical News Today, ada beberapa penyebab radang vagina yang perlu diketahui, seperti:
Vaginitis atau peradangan pada vagina bisa disebabkan oleh berbagai hal dan gejala yang muncul akan berbeda-beda.
Peradangan pada vagina merupakan kondisi yang wajar dialami dan terkadang disertai dengan gejala lainnya sehingga perlu diatasi secara medis.
Baca juga: 3 Ciri-ciri Vagina Sehat dan Tidak Sehat menurut Dokter
Dilansir dari Cleveland Clinic, cara mengatasi radang vagina agar tergantung dari penyebabnya.
Untuk itu, Anda disarankan untuk segera mencari bantuan medis, ketika:
Selain melakukan pengobatan secara medis, Anda juga diimbau untuk segera mengganti detergen atau sabun yang digunakan ketika peradangan disebabkan oleh iritasi atau alergi.
Namun, Anda diimbau untuk tidak melakukan diagnosis pribadi dan segera ke dokter untuk mengetahui penyebab radang vagina yang dialami sehingga bisa segera mendapatkan pengobatan yang tepat.
Baca juga: Mengenal 5 Jenis Terapi Vaginismus untuk Mengontrol Otot Vagina
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.