Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Alasan Mi Instan Sebabkan Efek Negatif bagi Kesehatan

Kompas.com - 08/01/2024, 06:00 WIB
Shintaloka Pradita Sicca

Penulis

Beberapa penelitian menemukan bahwa konsumsi MSG yang sangat tinggi terakit dengan penambahan berat badan, tekanan darah, sakit kepala, dan mual.

Beberapa penelitian juga menunjukkan bahwa MSG dapat berdampak negatif terhadap kesehatan otak.

Sebuah penelitian menemukan bahwa MSG dapat menyebabkan pembengkakan dan kematian sel-sel otak yang matang.

Demikianlah sejumlah alasan yang mendasari adanya efek negatif makan mi instan untuk kesehatanmu.

Jadi, penting untuk mengatur konsumsi mi instanmu. Kamu bisa mengurangi jumlah konsumsinya atau membuatnya menjadi makanan yang lebih bergizi.

Baca juga: Bolehkah Anak-anak Makan Mi Instan? Berikut Faktanya...

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com