Anda bisa mulai melakukan jenis olahraga dengan intensitas yang ringan dan meningkatkannya secara bertahap jika baru mulai olahraga.
Baca juga: Latihan Apa Saja untuk Membentuk Otot Perut? Berikut 4 Daftarnya…
Selain melakukan jenis olahraga tertentu, Anda perlu melakukan perubahan kebiasaan dan pola makan untuk membakar lemak perut dengan cepat.
Dilansir dari Medical News Today, ada beberapa cara membakar lemak perut dengan cepat secara alami, seperti:
Dengan memahami olahraga apa yang cepat membakar lemak perut, Anda bisa mulai merencanakan program latihan yang tepat untuk dilakukan.
Meskipun begitu, membakar lemak perut lebih sulit sehingga olahraga yang dilakukan perlu diimbangi dengan perubahan kebiasaan dan pengaturan pola makan yang baik.
Baca juga: Apakah Minum Kopi Bisa Membuat Perut Buncit? Berikut Penjelasannya…
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.