Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Cara Memanfaatkan Baking Soda untuk Kecantikan

Kompas.com - 14/04/2024, 06:01 WIB
Fadila Rosyada Hariri,
Khairina

Tim Redaksi

  • Manikur dan pedikur

Untuk menjaga kelembapan kuku, gosok kering dengan pasta yang terbuat dari baking soda dan air hangat. Ini membantu mengelupas sel-sel kulit mati dan juga dapat melembutkan tangan.

Selain itu, baking soda dapat digunakan sebagai lulur kaki. Cukup isi bak mandi dengan air hangat dan tambahkan tiga sendok makan baking soda. Kemudian, gunakan batu apung untuk menggosok kulit mati pada tumit.

  • Pasta gigi handmade

Baking soda bisa menjadi solusi untuk memutihkan gigi dan menjaganya tetap bersih serta halus tanpa risiko terlalu keras.

Bubuk putih ini tidak hanya akan meningkatkan kesehatan mulut, tetapi juga menjadi alternatif alami untuk pasta gigi yang mungkin mengandung bahan berbahaya.

Dengan baking soda, Anda bisa menciptakan pasta gigi remineralisasi buatan sendiri yang efektif dan aman. 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau