Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sabun Batang atau Cair, Mana yang Lebih Sehat?

Kompas.com - 18/07/2023, 12:01 WIB
Ria Apriani Kusumastuti

Penulis

KOMPAS.com - Sabun batang dan sabun cair sama-sama dapat menghilangkan kuman serta kotoran yang menempel di kulit. Namun, di antara sabun batang dan cair, mana yang lebih sehat?

Sabun batang dan sabun cair sama-sama memberikan manfaat untuk kesehatan.

Namun, Anda diimbau untuk menggunakan sabun cair jika digunakan bersama dan menggunakan sabu batang jika digunakan sendiri.

Untuk lebih memahaminya, simak kelebihan dan kekurangan menggunakan sabun batang dan sabun cair berikut ini.

Baca juga: Mandi Air Dingin atau Air Hangat, Mana yang Lebih Sehat?

Kelebihan sabun batang dan cair

Sabun batang dan sabun cair sama-sama berguna untuk membersihkan kulit dari patogen yang berbahaya untuk kesehatan.

Dilansir dari Insider, menggosok kulit dengan menggunakan busa sabun dapat mengangkat kotoran dan kuman yang menempel, dan akan lebih bersih setelah membilasnya dengan air.

Menggunakan sabun batang dan sabun cair akan memberikan manfaat yang sama, serta tidak akan mengurangi fungsinya untuk membersihkan kulit dari kuman.

Baca juga: 12 Manfaat Air Kelapa, Turunkan Berat Badan dan Sehatkan Ginjal

Meskipun begitu, sabun batang dan sabun cair memiliki kelebihan yang berbeda.

Disarikan dari Insider dan The Healthy, ada beberapa kelebihan sabun batang, yakni:

  • Lebih efektif membersihkan kotoran yang terlihat karena bisa digosokkan ke seluruh permukaan kulit
  • Lebih hemat dan memiliki harga yang lebih terjangkau
  • Lebih aman untuk lingkungan karena dibungkus dengan menggunakan kotak berbahan dasar kardus
  • Umumnya memiliki kandungan bahan yang lebih alami jika dibandingkan dengan sabun cair
  • Cocok digunakan jika Anda memiliki alergi atau kulit sensitif karena tidak banyak mengandung bahan kimia

Sedangkan kelebihan sabun cair, yakni:

  • Umumnya memiliki tambahan pelembap yang dapat mencegah kulit kering
  • Memiliki aroma dan jenis yang beragam
  • Tidak mudah terkontaminasi karena disimpan di dalam botol sehingga tidak terpapar dengan udara luar, termasuk bakteri

Sabun batang dianggap tidak lebih sehat dari sabun cair karena bisa terpapar dengan bakteri ketika berada di ruangan terbuka.

Namun, belum ada penelitian yang membuktikan bahwa Anda bisa sakit ketika mandi dengan menggunakan sabun batang.

Baca juga: 5 Urutan Mandi yang Benar untuk Menurunkan Risiko Serangan Jantung

Kekurangan sabun batang dan cair

Meskipun dapat membersihkan kotoran dan kuman yang menempel di kulit, terdapat beberapa kekurangan menggunakan sabun batang dan cair.

Beberapa kekurangan sabun batang, yakni:

  • Dapat membuat kulit menjadi lebih kering karena memiliki kandungan pH yang lebih tinggi
  • Dapat menjadi lebih lembek sehingga tidak nyaman untuk digunakan, meskipun tidak akan mengurangi fungsinya

Sedangkan beberapa kekurangan sabun cair, yakni:

Halaman:
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

5 Tanda Kerusakan Ginjal yang Bisa Dilihat di Pagi Hari, Apa Saja?

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Dukung Sepak Bola Perempuan ASEAN, MSIG Jadi Title Partner Pertama Piala AFF Wanita

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

Tanda-tanda Seseorang Menderita Batu Ginjal, Bisa Dilihat dari Urine

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Mahfud MD: UGM Bukan yang Palsukan Ijazah Jokowi, Tak Perlu Lagi Terlibat

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Travel

4 Negara dengan Nilai Tukar Rupiah Tinggi, agar Bisa Liburan Murah ke Luar Negeri

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Nestapa Pemain Sirkus OCI Taman Safari: Dirantai, Disetrum, hingga Dipisahkan dengan Anak

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Agar Khusyuk Ibadah dan Anti-Boros, Siapkan Jadwal Imsakiyah dan Bijak Rencanakan Keuangan

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Ariel NOAH Bebaskan Lagunya Dinyanyikan Tanpa Izin, Ahmad Dhani: Ya Enggak Apa-apa, tapi...

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

Ramai soal Uang Kertas Biru tapi Nominal Rp 5.000, Bagaimana Tanggapan BI?

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Eks Karyawan Diana Ungkap Gaji Dipotong Rp 10.000 jika Shalat Jumat, padahal Upah Per Hari Rp 80.000

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Tafsir Hukum Mahfud MD di Tengah Riuh Tuduhan Ijazah Palsu Jokowi...

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Sekjen Hipmi Sebut Jet Pribadi yang Digunakan Bahlil untuk Mudik Lebaran Dibayar dengan Dana Pribadi

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Megawati Mengaku Sedih Mamanya Disebut Sakit-sakitan Padahal Sehat-Sehat Saja

api-1 . POPULAR-INDEX

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau