KOMPAS.com - Terpenuhinya nutrisi yang cukup bisa menjadi salah satu upaya tubuh Anda penuh energi saat menjalalankan kegiatan sehari-hari, lalu berapa kebutuhan nutrisi per hari?
Menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO/Worls Health Organization), nutrisi adalah proses yang terkait dengan makanan dan minuman yang dikonsumsi oleh seseorang yang mencakup pengambilan zat gizi, metabolisme, dan pemanfaatan zat gizi oleh tubuh.
Nutrisi yang tercukupi dapat membantu mencegah penyakit dan mempertahankan kesehatan tubuh.
Tubuh membutuhkan berbagai macam nutrisi seperti energi, serat, air, protein, vitamin, karbohidrat, lemak, dan mineral. Jumlah nutrisi yang dibutuhkan tubuh per hari dapat diketahui dengan AKG atau Angka Kecukupan Gizi.
Menurut Kementerian Kesehatan, Angka Kecukupan Gizi (AKG) adalah suatu nilai
yang menunjukkan kebutuhan rata-rata zat gizi tertentu yang harus dipenuhi setiap hari bagi hampir semua orang dengan karakteristik tertentu, meliputi umur, jenis kelamin,
tingkat aktivitas fisik, dan kondisi fisiologis, untuk hidup sehat.
Baca juga: 6 Nutrisi yang Dibutuhkan dalam Komponen Gizi Seimbang
Rata-rata kecukupan energi bagi penduduk Indonesia adalah 2.200 Kkal dan 50 gram protein pada tingkat konsumsi, dan 2.500 Kkal dan 55 gram protein pada tingkat ketersedian.
Berdasarkan data AKE dalam Permenkes No.28 Tahun 2019, berikut kebutuhan gizi harian bayi atau anak 0-5 bulan, yang meliputi energi, protein, lemak, karbohidrat, serat, dan air yang dianjurkan (per orang per hari).
Berdasarkan data AKE dalam Permenkes No.28 Tahun 2019, berikut kebutuhan gizi harian bayi atau anak 6-11 bulan , yang meliputi energi, protein, lemak, karbohidrat, serat, dan air yang dianjurkan (per orang per hari).
Berdasarkan data AKE dalam Permenkes No.28 Tahun 2019, berikut kebutuhan gizi harian bayi atau anak 1-3 tahun yang meliputi energi, protein, lemak, karbohidrat, serat, dan air yang dianjurkan per orang per hari.
Berdasarkan data AKE dalam Permenkes No.28 Tahun 2019, berikut kebutuhan gizi harian bayi atau anak 4-6 tahun, yang meliputi energi, protein, lemak, karbohidrat, serat, dan air yang dianjurkan per orang per hari.
Baca juga: 7 Nutrisi Terbaik untuk Kesehatan Otak Kita
Berdasarkan data AKE dalam Permenkes No.28 Tahun 2019, berikut kebutuhan gizi harian bayi atau anak 7-9 tahun, yang meliputi energi, protein, lemak, karbohidrat, serat, dan air yang dianjurkan per orang per hari.
Berdasarkan data AKE dalam Permenkes No.28 Tahun 2019, berikut kebutuhan gizi harian umur 10-12 tahun, yang meliputi energi, protein, lemak, karbohidrat, serat, dan air yang dianjurkan per orang per hari.
Laki-laki:
Wanita:
Berdasarkan data AKE dalam Permenkes No.28 Tahun 2019, berikut kebutuhan gizi harian umur 13-15 tahun, yang meliputi energi, protein, lemak, karbohidrat, serat, dan air yang dianjurkan per orang per hari.
Laki-laki:
Wanita:
Berdasarkan data AKE dalam Permenkes No.28 Tahun 2019, berikut kebutuhan gizi harian umur 16-18 tahun, yang meliputi energi, protein, lemak, karbohidrat, serat, dan air yang dianjurkan per orang per hari.
Laki-laki:
Wanita:
Berdasarkan data AKE dalam Permenkes No.28 Tahun 2019, berikut kebutuhan gizi harian umur 19-29 tahun, yang meliputi energi, protein, lemak, karbohidrat, serat, dan air yang dianjurkan per orang per hari.