Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa Manfaat Minum Teh Bunga Telang Setiap Hari? Berikut 8 Daftarnya…

Kompas.com - 20/11/2024, 21:00 WIB
Ria Apriani Kusumastuti

Penulis

1

KOMPAS.com - Teh bunga telang memiliki kandungan antioksidan yang tinggi yang dapat mendukung kesehatan tubuh. Lantas, apa manfaat minum teh bunga telang setiap hari?

Terdapat beberapa manfaat minum teh bunga telang yang akan didapatkan, seperti menyehatkan kulit dan rambut, menurunkan berat badan, menyeimbangkan gula darah, dan menyehatkan jantung.

Teh bunga telang umumnya tidak menimbulkan efek samping yang serius sehingga tergolong aman untuk dikonsumsi setiap hari dalam jumlah wajar.

Untuk lebih jelasnya, ketahui beberapa manfaat bunga telang untuk kesehatan berikut ini.

Baca juga: Apa Saja Manfaat dari Daun Kelor? Berikut 10 Daftarnya…

Apa manfaat minum teh bunga telang setiap hari?

Manfaat minum teh bunga telang setiap hari untuk kesehatan, yakni menyehatkan kulit dan rambut, menurunkan berat badan, menyeimbangkan gula darah, dan menyehatkan jantung.

Manfaat tersebut bisa didapatkan karena bunga telang memiliki kandungan antioksidan, antiinflamasi, antibakteri, dan antijamur.

Kandungan alami ini membuatnya sering dijadikan sebagai salah satu obat herbal alami untuk mengatasi beberapa masalah kesehatan.

Baca juga: Terungkap Identitas Penumpang Alphard Putih Saat Insiden Patwal Tendang Pemotor di Puncak

Disarikan dari Healthline dan MedicineNet, berikut adalah beberapa manfaat minum teh bunga telang setiap hari untuk kesehatan.

  • Menyehatkan jantung

Teh bunga telang dapat menyehatkan jantung dengan cara menyeimbangkan tekanan darah dan kadar kolesterol di dalam tubuh.

Bahkan, bunga telang dapat mencegah penggumpalan darah sehingga risiko stroke dapat berkurang.

Baca juga: Rebusan Daun Kelor untuk Mengobati Apa? Berikut 10 Daftarnya…

  • Menurunkan gula darah tinggi

Bunga telang memiliki kandungan antosianin yang bisa membantu menyeimbangkan kadar gula darah.

Bahkan, beberapa penelitian menunjukkan bahwa kandungan bunga telang ini dapat memperlambat proses pencernaan dan penyerapan gula sehingga kadar gula darah serta insulin tetap seimbang.

  • Menyehatkan otak

Penelitian yang melibatkan hewan uji menunjukkan bahwa ekstrak bunga telang dapat meningkatkan daya ingat dan mencegah kehilangan ingatan karena penyakit Alzheimer.

Baca juga: Hasil MotoGP Argentina 2025: Marc Marquez Salip Alex Marquez, Sapu Bersih Lagi

Meskipun begitu, penelitian lebih lanjut pada manusia masih diperlukan untuk membuktikan manfaat bunga telang ini.

  • Menjaga kesehatan kulit dan rambut

Teh bunga telang bermanfaat untuk meningkatkan hidrasi kulit dan meningkatkan pertumbuhan rambut.

Halaman:
1
Komentar
saya minum teh kembang teleng, manfaat yg saya rasakanenghilsngkan rasa sakit pada tulang belikat akibat kolesterol tinggi....
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Health

Apa Manfaat Minum Air Kelapa Setiap Hari? Berikut 10 Daftarnya…

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Jadikan Ramadhan Makin Seru, Segera Persiapkan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Lain Berikut

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

4 Gejala Diabetes yang Dirasakan Saat Berjalan Kaki, Apa Saja?

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Polisi Gali Motif Eks Kapolres Ngada Cabuli Anak dan Jual Videonya ke Situs Australia

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Travel

Jembatan Gantung Terpanjang Dunia di Bogor yang Kini Disegel

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Money

Pemesanan Tukar Uang Baru BI Dibuka Pukul 09.00 WIB, Ini Cara Daftarnya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Mau Puasa dengan Tenang? Pastikan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Ramadhan Lain Sudah Siap

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Gugat UU Hak Cipta, Ariel dkk Minta Boleh Nyanyikan Lagu Tanpa Izin Pencipta Asal Bayar Royalti

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Travel

Penukaran Uang Baru 2025 Dibuka Lagi 16 Maret, Ini Cara dan Syaratnya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Usai Diperiksa Kejagung, Ahok: Saya Juga Kaget, Kok Gila Juga

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Kapolres Ngada Bayar Rp 3 Juta untuk Berhubungan Intim dengan Anak 6 Tahun di Hotel Kupang

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Semen Padang vs Persib Bandung di Liga 1, Prediksi, H2H, dan Klasemen

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Korban Pertamax Campur Air Diganti Rugi Rp 1 Juta, SPBU Minta Videonya Dihapus

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Istri Ungkap Penyebab Wendi Cagur Dilarikan ke Rumah Sakit

api-1 . POPULAR-INDEX

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau