Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 27/05/2016, 09:25 WIB
Lily Turangan

Penulis

5. Liburan sembelit, apakah Benar-benar normal?

Anda sedang liburan keluarga, menikmati hari santai di pantai dengan matahari dan pasir, tapi ada satu masalah-Anda belum BAB seharian ini. Satu studi memperkirakan bahwa ada sekitar 40 persen orang yang mengalami sembelit saat liburan.

"Hanya duduk di pesawat selama beberapa jam sudah cukup untuk mengeringkan usus besar Anda" kata Schnoll-Sussman.

Tekanan atmosfer di dalam pesawat berbeda dari tekanan luar, sehingga perlahan-lahan mengisap air dari tubuh Anda dan perut Anda.

Dehidrasi memburuk karena Anda menghabiskan seluruh waktu Anda di pantai atau jalan-jalan dan lupa untuk minum air sebanyak yang Anda lakukan di rumah.

Sementara itu, Anda mungkin makan makanan berlemak. Semua itu adalah pemicu sembelit. Perbedaaan zona waktu juga dapat menyebabkan sembelit.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com