Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Makanan yang Bisa Dikonsumsi saat Jatuh Sakit

Kompas.com - 11/02/2021, 18:00 WIB
Ariska Puspita Anggraini

Penulis

KOMPAS.com - Memang tidak ada makanan ajaib yang membantu kita untuk lekas pulih dari sakit.

Kabar baiknya, ada beberapa makanan yang akan membantu meredakan gejala dan membuat kita merasa lebih baik.

Ketika merasa tidak enak badan, hal terpenting yang perlu kita lakukan adalah fokus pada segala hal yang membantu meningkatkan stamina, termasuk makanan.

Ahli diet dari Cleveland Clinic Andrea Dunn juga mengatakan, ada beberapa makanan tertentu yang bisa membantu mempercepat pemulihan saat merasa tidak enak badan.

Baca juga: Serupa tapi Tak Sama, Ini Beda Anxiety Attack dan Pannick Attack

Apa saja makanan yang membantu memulihkan tubuh?

Ketika tidak enak badan atau jatuh sakit, banyak orang mengalami mual dan nafsu makan menurun.

Meski demikian, dehidrasi bisa menjadi penyebab utama seseorang berakhir di ruang gawat darurat saat jatuh sakit.

Saat jatuh sakit dan tidak enak badan, kita bisa saja kehilangan nafsu makan.

Baca juga: Ahok Kaget Ditanya soal "Fraud" di Pertamina, Selama Ini Hanya Awasi Untung-Rugi

Namun, jika kita tidak makan atau minun, tubuh akan menjadi dehidrasi.

"Dehidrasi bisa menjadi penyebab utama kita jatuh sakit atau tidak enak badan," ucap Dunn.

Jadi, ketika jatuh sakit kita perlu memikirkan tiga hal berikut:

Baca juga: Usai Diperiksa Kejagung, Ahok: Saya Juga Kaget, Kok Gila Juga

  • makanan yang membantu menjaga cairan tubuh
  • makanan yang harus dimakan saat pencernaan terganggu
  • makanan yang harus dimakan atau diminum saat kita merasa mual.

Ketika mengalami dehidrasi, kita bisa mengonsumsi makanan berikut:

1. Konsumsi cairan

Semua jenis cairan akan membantu mengatasi dehidrasi. Jadi, cobalah untuk memperbanyak konsumsi cairan saat merasa tidak enak badan.

Namun, usahakan untuk mengonsumsi cairan elektrolit atau air putih.

2. Sup

Baca juga: Menag Majukan Lagi Libur Lebaran Jadi Tanggal 21 Maret agar Mudik Lebih Longgar

Halaman:
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau