KOMPAS.com - Tenggorokan gatal, apalagi yang disertai dengan batuk bisa menjadi kondisi yang sangat mengganggu.
Masalah kesehatan tenggorokan gatal biasanya disertai gejala batuk kering.
Ketika tenggorokan gatal, tubuh secara alami berupaya membersihkan zat asing atau sumber iritasi di saluran pernapasan ini dengan cara batuk.
Sebelum menyimak beberapa cara mengatasi tenggorokan gatal dan batuk, ada baiknya Anda mengenali dulu beberapa penyebabnya.
Baca juga: Tenggorokan Kering saat Bangun Tidur, Bisa Jadi ini Penyebabnya
Banyak hal dan kondisi yang dapat jadi penyebab tenggorokan gatal dan batuk. Melansir Medical News Today, berikut beberapa di antaranya:
Perlu diketahui, kebanyakan penyebab tenggorokan gatal dan batuk tidak berbahaya. Beberapa cara alami bisa membantu meredakan masalah kesehatan ini.
Baca juga: 7 Cara Menghilangkan Lendir di Tenggorokan akibat Asam Lambung
Cara menghilangkan tenggorokan gatal dan batuk perlu disesuaikan dengan akar penyebabnya. Melansir beberapa sumber, berikut beberapa cara mengatasi yang bisa dijajal:
Beberapa cara alami mengatasi tenggorokan gatal dan batuk di atas biasanya bisa membantu meredakan gejala penyakit.
Baca juga: 7 Obat Radang Tenggorokan Alami
Anda perlu berkonsultasi ke dokter apabila tenggorokan gatal dan batuk berlangsung lebih dari tiga minggu.
Selain itu, coba tanyakan ke dokter apabila tenggorokan gatal dan batuk disertai demam, kelenjar di leher bengkak, demam, susah menelan, sesak napas, batuk darah, berat badan turun drastis, atau gejalanya parah.
Baca juga: Cara Mengeluarkan Dahak yang Membandel di Tenggorokan secara Alami
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.