Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pertolongan Pertama untuk Anak Mimisan yang Perlu Diketahui

Kompas.com - 16/11/2022, 13:30 WIB
Shintaloka Pradita Sicca

Penulis

Hembuskan dengan lembut udara dari hidung

Setelah mimisan anak sudah berhentu, bimbing ia menghembuskan udara melalui hidung untuk membersihkannya dari darah yang menggumpal.

Kemudian, semprotkan kedua sisi hidung Anda dengan dekongestan hidung yang mengandung oxymetazoline (Afrin).

Baca juga: Pertolongan Pertama untuk Anak Sakit Tenggorokan yang Perlu Diketahui

Kapan perlu hubungi dokter?

Mengutip Healthy Children, Anda perlu menghubungi dokter, jika anak mimisan menunjukkan tanda berikut:

  • Pucat, berkeringat, atau tidak merespons Anda orang sekitarnya
  • Anak kehilangan banyak darah
  • Anak mengeluarkan darah dari mulut atau memuntahkan darah berwarna coklat yang terlihat seperti bubuk kopi
  • Anak mimisan setelah mengalami benturan, pukulan, atau cedera pa bagian kepala mana pun.

Bila perlu ke dokter, anak mimisan akan dirujuk ke dokter spesialis otolaringologi anak (THT).

Jika anak mimisan berlangsung lebih dari 8-10 menit secara rutin, dokter anak mungkin akan menguji kelainan pembekuan darah.

Baca juga: Pertolongan Pertama untuk Bayi Diare yang Perlu Diketahui Orangtua

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau