Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Orangtua, Ini Alasan Anak Sebaiknya di Rumah Saja saat Wabah Corona

Kompas.com - 17/03/2020, 07:59 WIB
Mahardini Nur Afifah

Penulis

Sumber CNN,Vox

Akan tetapi, di tengah merebaknya wabah, studi terkait anak-anak bisa menjadi sumber penularan virus corona belum ada.

Namun, setiap orang perlu waspada terhadap setiap kemungkinan. Pasalnya, dampak infeksi virus corona bisa fatal bagi orang lansia dan pengidap penyakit kronis.

Jika orangtua ingin memperbolehkan anaknya bermain bareng temannya di tengah pandemi Covid-19, ada baiknya rancang segala sesuatunya dengan matang.

Pilih teman bermain anak yang tidak memiliki gejala batuk, pilek, dan demam. Ajak teman yang tidak terlalu banyak, misalkan dua anak.

Jika memungkinkan, main di halaman atau udara terbuka. Gunakan cairan antikuman untuk membersihkan mainan anak, termasuk barang-barang yang sering disentuh anak.

Bersihkan kembali semuanya setelah digunakan. Dan, pastikan anak mencuci tangan anak dengan benar setelah bermain.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com