Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 06/06/2021, 10:35 WIB
Galih Pangestu Jati,
Resa Eka Ayu Sartika

Tim Redaksi

Udara segar dan sejuk juga dapat sedikit meredakan mabuk perjalanan, meskipun kemungkinan ini terkait dengan menghindari bau tak sedap, yang dapat memperburuk mual.

5. Aromaterapi

Dilansir dari Healthline, aroma tertentu, seperti jahe murni dan minyak esensial lavender juga dapat membantu.

Minyak esensial peppermint telah digunakan untuk mengurangi mual pada pasien di rumah sakit.

Ada banyak cara untuk menggunakan minyak, tetapi difusi memiliki risiko interaksi paling rendah.

Seseorang dapat membeli diffuser portabel untuk perjalanan dan hanya perlu menggunakan beberapa tetes minyak per sesi.

Satu jam adalah waktu maksimum yang disarankan untuk mencium aromaterapi.

Baca juga: 10 Penyebab Tidak Nafsu Makan dan Mual

6. Teh Chamomile

Sebuah studi berjudul “Chamomile: A herbal medicine of the past with bright future” menunjukkan bahwa chamomile adalah ramuan yang membantu menenangkan perut, mengurangi asam, dan mengendurkan otot perut.

Oleh karena itu, teh chamomile bisa menenangkan rasa mual di perut akibat mabuk perjalanan.

Seseorang dapat membeli teh chamomile, lalu menyeduhnya dalam botol untuk menemani perjalanan. Teh chamomile bisa disajikan dingin ataupun panas.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com