KOMPAS.com - Gangguan bipolar adalah penyakit mental kronis yang menyebabkan perubahan suasana hati yang parah.
Suasana hati ini berganti-ganti antara kegembiraan, energi tertinggi (mania) dan kesedihan, terendah lelah (depresi).
Saat berada dalam episode depresi, semua hal bisa menjadi terasa sulit.
Gejala depresi dapat membuat Anda kehilangan minat pada aktivitas yang biasanya Anda nikmati dan membuatnya sulit untuk menjalani hari.
Lalu bagaimana cara melawan episode depresi?
Baca juga: 14 Makanan Penurun Asam Urat yang Baik Dikonsumsi
Berikut adalah cara untuk meningkatkan mood Anda selama episode depresi:
Ketika Anda merasa tertekan, kita bisanya mudah sekali melakukan kebiasaan yang buruk.
Anda mungkin tidak ingin makan bahkan ketika Anda lapar, atau Anda mungkin terus makan bahkan ketika Anda sudah kenyang.
Hal yang sama berlaku untuk tidur. Saat Anda depresi, Anda cenderung tidur terlalu sedikit atau terlalu banyak.
Pola makan dan tidur yang tidak sehat dapat memperburuk gejala depresi. Jadi rutinitas harian yang sehat dapat memudahkan untuk mempertahankan kebiasaan baik.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.