Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alergi Dingin: Penyebab, Gejala, dan Cara Mencegahnya

Kompas.com - 11/10/2020, 10:31 WIB
Ariska Puspita Anggraini

Penulis

KOMPAS.com - Umumnya, seseorang mengalami alergi karena makanan tertentu atau paparan zat kimia. Namun, adapula yang mengalami alergi karena cuaca dingin.

Alergi cuaca dingin biasanya hanya menimbulkan gejala ringan seperti gatal, ruam merah, atau bengkak di area tubuh tertentu.

Akan tetapi, alergi dingin juga bisa memicu anafilaksis yang mengancam nyawa.

Dalam istilah medis, alergi dingin biasanya disebut Cold urticaria.

Baca juga: 4 Cara Atasi Tekanan Darah Tinggi Tanpa Obat

Gejala

Cold urticaria bisa memicu rasa gatal dan pembengkakan di area tertentu, seperti bibir dan tangan.

Bahkan, alergi dingin juga bisa menyebabkan pingsan, jantung berdebar kencang, dan syok.

Tak jarang, alergi ini juga bisa memicu sesak napas karena adanya pembengkakan pada lidah dan tenggorokan.

Baca juga: Dewi Yull: Telah Berpulang Ray Sahetapy, Ayah dari Anak-anakku

Penyebab

Biasanya, cuaca yang berada di bawah empat derajat celcius bisa memicu gejala alergi.

Seseorang bisa mengalami reaksi alergi karena tubuh melepaskan histamin saat terkena paparan udara dingin.

Kondisi ini bisa dipicu oleh aktivitas luar ruangan saat cuaca dingin, berenang atau mandi air dingin, dan memasuki ruangan ber-AC.

Baca juga: 9 Buah Pelancar BAB yang Bantu Bersihkan Usus Kotor

Alergi ini biasanya terjadi pada orang dewasa muda, orang yang memiliki gangguan kesehatan tertentu, misalnya hepatitis atau kanker.

Selain itu, mereka yang memiliki penyakit bawaan juga bisa mengalaminya.

Mendiagnosis alergi dingin

Untuk mengetahui apakah kita alergi terhadap cuaca dingin, perhatikan kondisi kulit kita saat terpapar udara dingin.

Baca juga: Ray Sahetapy Meninggal Dunia di Usia 68 Tahun

Jika mengalami kemerahan, bengkak, dan gatal saat terpapar udara atau permukaan yang dingin, bisa jadi kita alergi terhadap cuaca dingin.

Dokter biasanya memastikan kondisi pasien dengan meletakan kantong plastik berisi es batu di bawah lengan.

Halaman:
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Food

9 Buah Pelancar BAB yang Bantu Bersihkan Usus Kotor

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Nunggu Beduk Magrib Lebih Berwarna, DANA Hadirkan NGABUBURICH dengan Hadiah hingga Rp 850 Juta

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Health

Tips Menjaga Kesehatan Setelah Puasa Ramadhan

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Cek fakta

[KLARIFIKASI] Tidak Benar AC Masjid Meledak dan Tewaskan 20 Orang, Simak Faktanya

api-1 . CONTEXT-PERSON
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

50 Link Download Kartu Ucapan Idul Fitri 2025 Gratis dan Menarik, Bisa Diedit Sendiri

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Cek fakta

INFOGRAFIK: Hoaks Subsidi Elpiji 3 Kg Akan Diganti Bantuan Uang, Simak Faktanya

api-1 . CONTEXT-PERSON
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Agar Khusyuk Ibadah dan Anti-Boros, Siapkan Jadwal Imsakiyah dan Bijak Rencanakan Keuangan

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Lifestyle

Bicara Pakai Bahasa Bayi Bisa Ganggu Perkembangan Anak, Simak Penjelasan Dokter

api-1 . CONTEXT-PERSON
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

150 Ucapan Idul Fitri 2025 dan Gambar Selamat Lebaran 1446 H buat Dikirim ke Medsos

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Lokasi SIM Keliling di Jakarta Hari Ini 4 Desember 2024

api-1 . CONTEXT-EVENT
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Lokasi SIM Keliling di Jakarta Hari Ini 5 Desember 2024

api-1 . CONTEXT-EVENT
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

70 Link Download Twibbon Idul Fitri 1446 H Keren untuk Dibagikan ke Medsos

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

50 Ucapan Selamat Idul Fitri 2025 "Taqaballahu Minna Wa Minkum" dan Balasannya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Jurnalis Juwita Diduga Dibunuh Kekasihnya, Oknum TNI AL, Jelang Pernikahan

api-1 . POPULAR-INDEX

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Pujian untuk Putra Prabowo, Gibran: Mas Didit Tokoh yang Bisa Diterima Semua Pihak
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau