Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 21/06/2021, 22:22 WIB

KOMPAS.com - Susah tidur nyenyak di malam hari dapat mengurangi kualitas istirahat.

Imbasnya, orang jadi gampang lelah saat menjalankan aktivitas keesokan harinya.

Dilansir dari Medical News Today, fase tidur normal akan melewati beberapa tahapan, mulai dari non-rapid eye movement (REM), tidur ringan, sampai tidur nyenyak.

Baca juga: 3 Cara Meditasi yang Benar untuk Mengatasi Susah Tidur

Dalam kondisi normal, orang yang sudah tidur nyenyak butuh pemantik yang signifikan agar terbangun.

Misalkan lewat teriakan suara alarm atau mengguncang-guncangkan tubuh berulang kali.

Tapi, orang yang susah tidur nyenyak bisa dengan mudah terbangun lantaran pemantik ringan seperti aroma tertentu, suara kipas angin yang tenang, atau bias cahaya dari luar kamar.

Berikut beberapa penyebab susah tidur nyenyak di malam hari yang membuat seseorang mudah terbangun ketika istirahat:

1. Stres dan masalah kecemasan

Melansir Bustle, semakin tinggi level stres dan kecemasan, orang jadi semakin susah tidur nyenyak di malam hari.

Otak manusia dirancang dapat membedakan hal secara rasional ketika terjaga. Lain halnya saat tidur. Otak sulit memilah kekhawatiran atau ancaman saat tidur.

Untuk itu, pastikan pikiran jernih dan lebih rileks sebelum tidur. Jika kamu memiliki masalah kecemasan, segera konsultasikan ke terapis.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+