Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Buah Mengandung Asam Folat, Baik untuk Ibu Hamil

Kompas.com - 19/04/2024, 06:00 WIB
Rini Agustin,
Khairina

Tim Redaksi

Sumber Healthline

6. Jambu Biji

Kandungan asam folat pada buah jambu biji berkisar sekitar 91 – 92,98 mikrogram (per 100 gram).

Menariknya kulit buah jambu biji disebut memiliki kandungan asam folat yang paling tinggi, yakni sekitar 103 – 107,32 mikrogram folat (per 100 gram).

7. Nangka

Ilustrasi manfaat mengonsumsi buah nangka untuk menurunkan tekanan darag tinggi.iStockphoto/pada smith Ilustrasi manfaat mengonsumsi buah nangka untuk menurunkan tekanan darag tinggi.

Ada sekitar 51,1 – 53,27 mikrogram kandungan folat pada buah nangka.

Namun angka ini dapat berbeda tergantung kondisi buahnya, apakah sudah matang sepenuhnya atau masih mentah.

Baca juga: 7 Manfaat Nangka untuk Kesehatan

Ini perlu dilakukan penelitian spesifik tergantung jenis buah nangka itu sendiri.

Selain buah di atas yang mengandung asam folat tinggi, tetapi ada juga beberapa makanan sumber asam folat lainnya.

Contohnya seperti, asparagus, bayam, brokoli, telur, dan masih banyak lagi.

Orang dewasa membutuhkan asam folat minimal 400 mikrogram per hari.

Sementara itu, wanita yang sedang merencanakan kehamilan atau sedang hamil disarankan untuk mengonsumsi sekitar 400–1.000 mikrogram asam folat sehari.

Baca juga: 16 Tanda-tanda Tubuh Kekurangan Asam Folat

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com