KOMPAS.com - Karsinoma sel skuamosa (SCC) adalah bentuk paling umum kedua dari kanker kulit.
Masalah kulit ini biasanya ditemukan di area tubuh yang rusak oleh sinar UV dari matahari atau tanning bed.
Kulit yang terpapar sinar matahari meliputi kepala, leher, dada, punggung atas, telinga, bibir, lengan, kaki, dan tangan.
Baca juga: Waspada, Paparan Sinar UV dari Matahari Bisa Picu Kanker Kulit
SCC juga dapat terbentuk di area seperti selaput lendir dan alat kelamin.
Paparan sinar ultraviolet (UV) memengaruhi sel-sel di lapisan tengah dan luar kulit dan dapat menyebabkan mereka membuat terlalu banyak sel dan tidak mati sebagaimana mestinya.
Kondisi ini dapat menyebabkan pertumbuhan sel-sel ini di luar kendali, yang dapat menyebabkan karsinoma sel skuamosa.
Hal-hal lain juga dapat berkontribusi pada pertumbuhan berlebih semacam ini, seperti kondisi yang memengaruhi sistem kekebalan.
Hal-hal tertentu membuat seseorang lebih mungkin mengembangkan SCC:
Baca juga: Dokter Sebut Ubah Warna Kulit Jadi Putih Bisa Picu Kanker Kulit
Tanda dan gejala SCC adalah perubahan kulit seperti:
Untuk mendiagnosis SCC, dokter kulit biasanya akan:
Jika dokter menganggap benjolan itu mencurigakan, dokter akan melakukan biopsi kulit untuk pengujian lebih lanjut.
Karsinoma sel skuamosa biasanya dapat diobati dengan operasi kecil.
Baca juga: 3 Ciri-ciri Kanker Kulit sesuai Jenis yang Paling Umum
Bergantung pada ukuran dan lokasi SCC, dokter dapat memilih teknik yang berbeda untuk menghilangkannya.
Untuk kanker kulit kecil, perawatan bisa meliputi:
Untuk kanker kulit yang lebih besar, perawatannya ialah:
Untuk kanker yang menyebar di luar kulit, perawatannya antara lain:
Buat janji dengan dokter jika memiliki luka atau koreng yang tidak sembuh-sembuh dalam waktu sekitar dua bulan atau bagian datar dari kulit bersisik yang tidak kunjung hilang.
Jika tidak diobati, karsinoma sel skuamosa dapat menyebar dan merusak jaringan atau organ yang sehat.
Baca juga: Kanker Kulit Melanoma: Jenis, Gejala, Penyebab, Cara Menyembuhkan
Dalam kasus yang jarang terjadi, itu bisa mengancam jiwa, seperti:
Melansir Cleveland Clinic, berikut beberapa tips untuk mencegah karsinoma sel skuamosa dan kanker kulit lainnya:
Artikel ini tidak diperuntukkan untuk melakukan self diagnosis. Harap selalu melakukan konsultasi dengan dokter untuk mendapatkan pemeriksaan dan penanganan yang tepat.