KOMPAS.com - Demam adalah salah satu penyakit yang paling sering dialami oleh semua orang mulai dari bayi hingga orang tua dengan jenis yang beragam.
Mengutip Netmeds, demam terjadi ketika suhu tubuh kita lebih dari normal, yaitu sekitar 36-37 Celcius.
Sementara itu, demam memiliki beberapa jenis yang perlu dikenali.
Baca juga: 14 Makanan Penurun Panas Demam yang Baik Dikonsumsi
Berdasarkan suhu tubuh, terdapat beberapa jenis demam, yaitu:
Mengutip Netmeds, sebagian besar demam mereda dengan sendirinya dalam waktu 1-3 hari. Namun, ada juga jenis demam yang dapat berlangsung lebih dari itu.
Berikut jenis demam berdasarkan durasinya:
Baca juga: 3 Cara Menurunkan Demam dengan Kompres Hangat
Berdasarkan karakternya, para ahli membagi jenis demam sebagai berikut:
Mengutip Medicine Net, jenis demam intermiten ini memiliki dasar yang berfluktuasi antara suhu normal dan pada tingkat demam sepanjang hari.
Mengutip Only My Health, demam intermiten membuat suhu tubuh tetap normal pada siang hari, tetapi meningkat pada malam hari.
Menurut Dr Sumeet Nigam, Dokter Umum dari Sahara Hospital, Lucknow, demam ini disebabkan karena infeksi parasit atau bakteri.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.