Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kenali Tanda-tanda IUD Bergeser Agar Tidak Kebobolan

Kompas.com - 08/08/2022, 15:00 WIB
Elizabeth Ayudya Ratna Rininta

Penulis

Anda harus segera membuat janji temu dengan dokter atau langsung menuju layanan kesehatan untuk mengembalikan posisi IUD.

Untuk menentukan apakah IUD Anda telah pindah, dokter atau penyedia layanan kesehatan akan menggunakan sikat kecil untuk mencoba menemukan benang di dalam serviks Anda.

Jika mereka dapat menemukan talinya, kemungkinan IUD Anda tidak bergerak. Namun, jika dokter tidak menemukan tali atau benang IUD, Anda mungkin akan disarankan melakukan tese kehamilan.

Selanjutnya, mereka akan melakukan USG untuk mencari IUD di dalam rahim Anda. Jika IUD tidak dapat ditemukan menggunakan ultrasound, dokter akan melakukan rontgen perut dan panggul Anda.

Dokter akan memberi opsi dalam penanganan ini, yaitu melepas IUD dengan prosedur laparoskopi (bedah) atau mengembalikan posisi IUD di tempat yang benar.

Baca juga: Keuntungan dan Kerugian Kontrasepsi Vasektomi


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com