KOMPAS.com - Anemia merupakan keluhan umum yang terjadi ketika jumlah sel darah merah dalam tubuh berkurang atau tidak berfungsi dengan baik.
Selain itu, anemia juga dapat menyebabkan organ tubuh tidak mendapat cukup oksigen dan menunjukan masalah kesehatan lainnya.
Baca juga: Kenali Gejala Anemia yang Bisa Sebabkan Serangan Jantung Mendadak
Berdasarkan Medical News Today, berikut adalah 3 faktor utama yang menyebabkan anemia, meliputi:
Berikut jenis-jenis anemia yang dapat dibedakan berdasarkan penyebabnya, yaitu:
Mengutip Mayo Clinic, faktor-faktor berikut dapat meningkatkan risiko terjadinya anemia, antara lain:
Baca juga: Anemia: Gejala dan Cara Mengatasi
Pada dasarnya, gejala yang muncul akan sangat bergantung dengan jenis anemia yang Anda miliki.
Namun, dilansir dari Medical News Today, berikut gejala umum anemia yang perlu Anda ketahui:
Baca juga: 6 Cara Mencegah Penyakit Anemia
Melansir Everyday Health, jenis pemeriksaan yang umum digunakan untuk mendiagnosis anemia adalah dengan Complete Blood Count.
Tes darah ini mendeteksi penyebab anemia dengan mengukur kadar zat besi, hematokrit, vitamin B12, dan asam folat dalam darah, serta memeriksa fungsi ginjal.
Namun, dalam beberapa kasus anemia lainnya juga dibutuhkan tahap pemeriksaan lainnya seperti:
Menurut Mayo Clinic, anemia yang tidak segera diobati dapat menyebabkan komplikasi atau masalah kesehatan lainnya, seperti:
Perawatan bertujuan untuk meningkatkan jumlah sel darah merah dan jumlah oksigen dalam darah.
Baca juga: 5 Bahaya Anemia Jika Tak Diobati
Melansir Medical News Today, berikut beberapa jenis perawatan untuk beberapa jenis anemia, meliputi:
Selain itu, dokter juga dapat mengatasi anemia dengan memberikan perawatan pada kondisi medis tertentu yang mendasarinya.
Menurut Healthline, risiko mengalami anemia dapat Anda kurangi dengan menjaga pola makan yang baik, seperti:
Baca juga: 8 Makanan Penambah Darah untuk Lawan Anemia
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Artikel ini tidak diperuntukkan untuk melakukan self diagnosis. Harap selalu melakukan konsultasi dengan dokter untuk mendapatkan pemeriksaan dan penanganan yang tepat.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanKunjungi kanal-kanal Sonora.id
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.