Alat diagnostik, seperti X-ray lutut dapat membantu mendeteksi kerusakan internal.
Tulang rawan biasanya menempati ruang di sekitar tulang, di mana ia menjadi bantalan sendi.
Saat tulang rawan menjadi rusak dan hilang, ia meninggalkan ruang di sekitar tulang.
Gambar hasil X-ray dapat mendeteksi kondisi ini.
7. Cacat lutut
Kondisi lutut bisa berubah selama flare (timbulnya gejala secara tiba-tiba dengan derajat yang berat) dan kerusakan berlanjut.
Pada kasus rematik, pembengkakan dan kemerahan sering terjadi selama flare.
Baca juga: 14 Makanan yang Mengandung Vitamin C Tinggi
Dalam jangka panjang, peradangan yang terus-menerus dapat menyebabkan kerusakan permanen pada tulang rawan dan tendon. Ini dapat memengaruhi bentuk dan penampilan lutut.
Sementara pada kasus osteoarthritis, otot-otot di sekitar lutut bisa melemah, sehingga tampak adanya cekungan. Lutut bisa juga menekuk ke luar.
Banyak orang yang tidak menyadari tanda cacat lutut ini sampai radang sendi sudah memasuki tingkatan lebih parah.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.