Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Penyebab Badan Lemas dan Mengantuk Terus

Kompas.com - 01/11/2023, 14:00 WIB
Ria Apriani Kusumastuti

Penulis

  • Mengalami alergi

Alergi tidak hanya akan menyebabkan hidung tersumbat dan gatal-gatal, namun juga akan membuat tubuh terasa lemas dan mengatnuk.

Meskipun begitu, gejala alergi yang muncul dapat dikurangi dengan menghindari alergen atau penyebab alergi serta mengonsumsi obat-obatan tertentu.

  • Kurang berolahraga

Berolahraga secara rutin dapat melancarkan aliran darah sehingga seluruh organ di dalam tubuh mendapatkan nuturisi yang cukup untuk bekerja secara efektif.

Jarang melakukan aktivitas fisik, seperti olahraga, dapat membuat tubuh menjadi lemas dan mudah mengantuk.

Untuk itu, Anda diimbau untuk berolahraga secara rutin, atau setidaknya selama 30 menit, setiap hari untuk menjaga kesehatan tubuh.

Memahami penyebab badan lemas dan mengantuk terus sangatlah penting agar Anda bisa melakukan tindakan pencegahan yang diperlukan.

Meskipun begitu, Anda diimbau untuk tidak melakukan diagnosis pribadi dan segera mencari bantuan medis jika rasa lemas dan mengantuk bertambah parah hingga mengganggu aktivitas sehari-hari.

Pemeriksaan lebih lanjut akan dilakukan sehingga Anda bisa mendapatkan pengobatan dan perawatan yang tepat.

Baca juga: 3 Minuman untuk Badan Lemas agar Kembali Berenergi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com