Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - Diperbarui 02/06/2022, 10:10 WIB

9. Air putih hingga sup ayam

Diare rentan membuat tubuh kehilangan banyak cairan mengingat penderitanya akan terus buang-buang air.

Apabila cairan tubuh yang hilang tidak segera diganti, kondisi tersebut berisiko menyebabkan dehidrasi.

Baca juga: Alami Diare di Pagi Hari? Kenali 6 Penyebabnya

Dehidrasi akibat diare pun dapat mengancam nyawa jika dibiarkan terus berlarut.

Maka dari itu, penderita diare harus memperbanyak minum air.

Mengganti cairan tubuh yang hilang paling baik dengan air putih minimal 8 gelas per hari.

Tapi jika bosan, penderita diare bisa menyelingi minum air putih dengan mengonsumsi sumber cairan lain, seperti oralit, minuman isotonik, air kelapa, termasuk makan kuah sup ayam. 

Perlu dipahami, minum minuman yang sangat panas atau sangat dingin dapat merangsang pergerakan usus.

Jadi, pertahankan minuman bersuhu ruangan sampai gejala diare membaik.

Konsumsi kopi dan teh juga harus dihindari karena dapat merangsang kontraksi usus.

Baca juga: Penyebab Diare pada Anak dan Cara Mengatasinya

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com